UNISLA LAMONGAN CANANGKAN BEBAS SAMPAH PLASTIK

Berdasarkan studi yang dirilis oleh McKinsey and Co. dan Ocean Conservancy, Indonesia sebagai Negara penghasil sampah plastik nomor dua di dunia setelah China. Hal ini selaras dengan apa yang disampaikan oleh Hani ismail, aktivis dari Nol Sampah Surabaya yang hadir sebagai Narasumber dalam Kuliah Tamu …
Fakultas Ilmu Kesehatan UNISLA ikut diskusi masalah Pendirian Pabrik Pengolahan Limbah B3 di Lamongan

Mahasiswa Prodi Kesehatan Lingkungan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Islam Lamongan menghadiri FGD dan Aksi Bersama Pendirian Pabrik Pengolahan Limbah B3 di Lamongan. FGD yang digelar di Hotel Elresas Lamongan pada Rabu 18 September 2019 ini dihadiri oleh Billy Ariez (Climate Institute Jakarta), Dr. Madekhan Ali, …
Meriah, Prodi Kesehatan Lingkungan UNISLA Gelar Semnas Dan LKTI Se-Jawa Timur
Ketua Program Studi (Kaprodi) Kesehatan Lingkungan, Gading Wilda, mengapresiasi kinerja Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) dan Dewan Perwakilan Mahasiswa (DPM) Fakultas Ilmu Kesehatan yang dalam dua hari ini mengadakan serangkaian acara. “Rangkaian kegiatan ini diawali dengan Seminar Nasional secara daring dengan Tema Peran Tenaga Kesehatan Lingkungan …
TECH CAREER FAIR 2022
Pusat Karir Universitas Islam Lamongan beserta 120 PT di Indonesia kali ini bekerjasama dengan JobStreet yang berkolaborasi dengan Tech in Asia mengadakan Virtual Career Fair terbesar di Asia! Akan ada ribuan lowongan di bidang IT & Digital Marketing dan diikuti oleh 200+ startup & tech …
Jadwal Ujian Seminar Proposal T.A 2021-2022
LOMBA VIDEO TIKTOK KESLING 2021
Silahkan Melakukan registrasi pada link berikut https://forms.gle/MyRxpEzQ5yEBQ66C7
Presentasi Rapat Pleno
PAKTA INTEGRITAS
Laporan Survey Kepuasan Stakeholder
SEMINAR PROPOSAL GELOMBANG III
Assalamu’alaikum Wr Wb Diberitahukan kepada Mahasiswa Semester I, III, dan V Program Studi Kesehatan Lingkungan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Islam Lamongan, jadwal Seminar Proposal (SEMPRO) Skripsi sebagai berikut : No Nama Mahasiswa Judul Skripsi Penguji Pukul Hari / Tanggal Tempat 1 Anggreani Ayu Saraswati …
PENGUMUMAN SEMINAR PROPOSAL FAKULTAS ILMU KESEHATAN GELOMBANG II
Assalamu’alaikum Wr Wb Diberitahukan kepada Mahasiswa Semester I, III, dan V Program Studi Kesehatan Lingkungan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Islam Lamongan, jadwal Seminar Proposal (SEMPRO) Skripsi sebagai berikut : No Nama Mahasiswa Judul Skripsi Penguji Pukul 1 Isti’anah Skrining Bakteri Pendegradasi Plastik LDPE (Sanitasi …